Modul 1 : Menggali akar masalah.

Description

Modul ini menjelaskan perlunya penggalian permasalahan di lingkungan sekitar kita, sebelum merencanakan sebuah kegiatan. Sehingga kegiatan yang akan dilakukan dan direncanakan sesuai dengan permasalahan yang timbul dan dapat ditekan atau dikurangi.

What will you learn
  • Santri mengetahui permasalahan lingkungan yang ada di sekitar kita.

  • Santri dapat mendesain kegiatan yang sesuai dengan isu lingkungan.


Requirements
  • Laptop
  • Buku modul PLH Untuk Pondok Pesantren
  • ATK

Lessons

  • 0 Lessons
  • 00:00:00 Hours

About instructor

Instructor
Name : Edy Hendras
Reviews : 0 Reviews
Student : 4 Students
Courses : 7 Courses

Reviews

0
Based on 0 Reviews
1 Stars
2 Stars
3 Stars
4 Stars
5 Stars